Pemerintahan Desa Ngestikarya Kecamatan Waway Karya Melakukan Pembangunan Badan Jalan Pertanian Untuk Meningkatkan Produktivitas Panen Petani    

Pemerintahan Desa Ngestikarya Kecamatan Waway Karya Melakukan Pembangunan Badan Jalan Pertanian Untuk Meningkatkan Produktivitas Panen Petani  

    Lampung Timur (BP) – Pemerintah desa ngestikarya kecamatan waway karya menggelontorkan sebagian dana desa (DD) tahun anggaran 2023 untuk membuka jalan baru usaha tani guna memperlancar akses transportasi serta pemasaran petani di wilayahnya,12 Agustus 2023.

    Jalan baru sepanjang 1985 meter itu menghubungkan dua dusun yakni dusun 6 dan dusun 7.

    HERU SUPRIYATNO Kepala desa Ngestikarya mengatakan “Anggaran dana desa tahun ini sebagian diproritaskan untuk membangun jalan baru usaha tani agar untuk memperlancar akses menuju sentra-sentra produksi pertanian. Dan kini para petani khususnya di dusun 6 dan dusun 7 tidak lagi kesulitan untuk menganggut hasil pertanian mereka”.

    Salah seorang warga dusun setempat menyampaikan rasa gembira atas dibangunnya jalan baru menuju peladangan dan sawah kami.

    Dulu kami pikul sendiri hasil tani kami dan sekarang dengan adanya infrastruktur jalan pengangkut dan pemasaran hasil panen kami semakin lancar dan kami sangat berterima kasih kepada pemerintah desa yang telah membangun infrastuktur jalan didusun kami.(ungkap warga).HENDRY AZ

    Please follow and like us:

    Related post

    DPD Real Estate Indonesia Lampung Akan Menggelar Musda yang Ke – 11

    DPD Real Estate Indonesia Lampung Akan Menggelar Musda yang Ke – 11

    LAMPUNG (BP) – Anggota DPD Real Estate Indonesia Lampung sebentar lagi akan menggelar Musda yang ke…
    POTENSI SENGKETA LELANG HOTEL INDOLUXE JOGJA, PEMBELI DIMINTA PIKIR ULANG

    POTENSI SENGKETA LELANG HOTEL INDOLUXE JOGJA, PEMBELI DIMINTA PIKIR ULANG

    Jogja (BP) _ Siapa yang sangka hotel mewah Indoluxe yang beralamat di Jl Tentara Palagan Sleman…
    Darmawan SH.MH Ketua DPD PWRI Lampung Dan H.Eko Supriadi SH,MH,CPM Ketua DPC PWRI Kota Bandar Lampung Meminta KPU Provinsi Lampung Transparansi Dalam Pengelolaan Anggaran 300M Pemilukada Tahun 2024.

    Darmawan SH.MH Ketua DPD PWRI Lampung Dan H.Eko Supriadi SH,MH,CPM Ketua DPC PWRI Kota Bandar Lampung…

    Badar Lampung (BP) – Ketua DPC PWRI Kota Bandar Lampung H.Eko Supriadi SH,MH,CPM meminta Komisi Pemilihan…

    Leave a Reply

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *